47 Peserta Ikuti Diklat Terpadu Dasar Angkatan III PC GP Ansor Teluk Bintuni

Jumat, 6 Maret 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


BINTUNI | kadatebintuni.com ~ Pendidikan dan Pelatihan (Diklat) Terpadu Dasar (DTD) Angkatan III resmi di buka oleh wakil Bupati Matret Kokop, SH, Jumat 6 Maret 2020.

Pimpinan Cabang Gerakan Pemuda Ansor Teluk Bintuni menyelenggarakan DTD III di Kompleks Yayasan Salafiyah Syafi’iyah An-Nahdloh Kampung Waraitama di ikuti oleh 47 peserta yang terdiri dari perwakilan Pemuda Pemudi.

  1. Distrik Arandai 10 Orang
  2. Distrik Babo 5 Orang
  3. Distrik Manimeri 10 Orang
  4. Distrik Bintuni 12 Orang
  5. Distrik Ransiki Manokwari Selatan Papua Barat 7 Orang
  6. Distrik Mayado 3 Orang

Kegiatan DTD III di laksanakan selama 3 (tiga) hari yang terhitung mulai tanggal 6 sampai dengan 9 Maret 2020 bertempat di Kompleks Yayasan Salafiyah Syafi’iyah An-Nahdloh SP 1.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam sambutan, Wakil Bupati Matret Kokop menyampaikan bahwa dalam berorganisasi harus dapat bermanfaat untuk masyarakat di lingkungan sekitar, dan juga harus dapat menjadi kader yang dapat di contoh perilakunya oleh para pemuda lainnya.

Di harapakan setelah mengikuti kegiatan ini para peserta bisa mengimplementasikan apa yang di dapat dalam pelatihan ini untuk bersama-sama membangun kabupaten Teluk Bintuni.

Dalam acara pembukaan DTD III di hadiri oleh
Komandan Abbas (Kasatkorwil Sulsel), Abdul Salam (Sekertaris PW Ansor Papua Barat),
Wira Akbar (Komandan Skolat Papua Barat),
Ust. Fathurrahman (Ketua MDS Rijalul Ansor Papua Barat), Budi Hartono (Ketua LWA Papua Barat), Nurkholis, S.Ag ( Ketua PCNU Teluk Bintuni), Rofiul Amri, S.Pd.(Kepala Kementerian Agama) dan para tamu undangan lainnya. (***/Azrul)

Berita Terkait

Bupati Yohanis Manibuy – wakil Bupati Joko Lingara disambut meriah di negeri “sisar matiti”
Pilkada 2024, Kapolres AKBP Choirudin Wahid: situasi aman dan kondusif, Bintuni keluar dari “zona merah”
Terkait kesejahteraan Guru, Henry Kapuangan: “akan ada tambahan penghasil, setelah terbit Perbup”
Polres – Bhayangkari Teluk Bintuni hadirkan program pekarangan pangan lestari, “melepas bibit ikan lele di kolam”
Siswa SMKN 1 Bintuni ikut sertifikasi kompetensi, Henry Kapuangan harapkan yang terbaik
Kirim 2 guru ke SD Obo Distrik Kuri, Henry Kapuangan: “Saya janjikan satu bulan, ternyata 2 minggu sudah bisa”
Teluk Bintuni “dipangkas” anggaran 135 milyar rupiah, Matret Kokop: gunakan anggaran efektif dan efisien
Anggota DPR Papua Barat Dantopan Sarungallo “Reses” Serap Aspirasi di Teluk Bintuni

Berita Terkait

Selasa, 4 Maret 2025 - 11:33

Bupati Yohanis Manibuy – wakil Bupati Joko Lingara disambut meriah di negeri “sisar matiti”

Senin, 24 Februari 2025 - 16:03

Pilkada 2024, Kapolres AKBP Choirudin Wahid: situasi aman dan kondusif, Bintuni keluar dari “zona merah”

Senin, 24 Februari 2025 - 15:52

Terkait kesejahteraan Guru, Henry Kapuangan: “akan ada tambahan penghasil, setelah terbit Perbup”

Senin, 24 Februari 2025 - 15:23

Polres – Bhayangkari Teluk Bintuni hadirkan program pekarangan pangan lestari, “melepas bibit ikan lele di kolam”

Senin, 24 Februari 2025 - 14:58

Siswa SMKN 1 Bintuni ikut sertifikasi kompetensi, Henry Kapuangan harapkan yang terbaik

Kamis, 20 Februari 2025 - 22:58

Kirim 2 guru ke SD Obo Distrik Kuri, Henry Kapuangan: “Saya janjikan satu bulan, ternyata 2 minggu sudah bisa”

Jumat, 14 Februari 2025 - 15:28

Teluk Bintuni “dipangkas” anggaran 135 milyar rupiah, Matret Kokop: gunakan anggaran efektif dan efisien

Selasa, 12 November 2024 - 00:49

Anggota DPR Papua Barat Dantopan Sarungallo “Reses” Serap Aspirasi di Teluk Bintuni

Berita Terbaru

Pemimpin umat Katolik dan Kepala Negara Vatikan, Paus Fransiskus, dikabarkan meninggal dunia pada Senin, 21 April 2025. (Wikipedia)

BERANDA

Paus Fransiskus meninggal dunia pada usia 88 tahun

Senin, 21 Apr 2025 - 09:08