Bupati Petrus Kasihiw Coblos Di TPS 01, Partai NasDem Menang

Kamis, 18 April 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BINTUNI, kadatebintuni.com ~ Bupati Ir. Petrus Kasihiw MT yang juga Ketua DPD Partai Nasional Demokrat (NasDem) Kabupaten Teluk Bintuni melakukan pencoblosan di TPS 01, SP III Distrik Manimeri. Pada TPS yang berdekatan dengan rumah Dinas Bupati itu memiliki jumlah DPT 262 jiwa yakni 132 laki-laki dan 130 perempuan itu dengan ketua KPPS Bejo Wiyono itu Partai NasDem menang.

Dari keterangan Ketua KPPS bahwa jumlah surat suara terdistribusi di TPSnya 267, hingga pemungutan suara usai, terpakai 253 surat suara, diantaranya terdapat 1 surat suara rusak. Adapun hasil perhitungan untuk tingkat DPRD Kabupaten/Kota, Partai Nasdem menang dengan perolehan 64 suara, disusul partai Golkar 61 suara, dan Perindo 52 suara pada urutan ketiga.

Begitu juga perolehan DPR Provinsi Papua Barat, Nasdem menang dengan perolehan 66 suara, disusul Perindo 37 suara, dan partai Golkar 33 Suara. Untuk DPR RI, partai NasDem memperoleh 57 suara, disusul Golkar 46 suara, dan partai Perindo 26 suara.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara perhitunggan untuk pemilihan Presiden dan Wakil Presiden, Paslon 01 Jokowi – KH.Ma’ruf Amin perolehan 214 suara atas Paslon 02 Prabowo – Sandi yang memperoleh 38 suara. [***/Baim]

Berita Terkait

Dinas Pertanian Teluk Bintuni salurkan bantuan Alsintan untuk dukung Ketahanan Pangan
UCAPAN DIRGAHAYU BHAYANGKARA KE-79 TAHUN || drg. ALFONS MANIBUI || ANGGOTA KOMISI XII DPR RI FRAKSI PARTAI GOLKAR
PSU Pilgub Papua, Sokoy A: Menangkan pasangan Tomi Mano – Costan Karma “Pemimpin Berpengalaman”
Polda Papua Barat imbau Buruh rayakan May Day 2025: “damai dan tertib”
KPU Teluk Bintuni kembalikan Rp. 2 miliar lebih dana hibah Pilkada 2024 yang tak terpakai 
Kunker ke Teluk Bintuni, Bupati Yohanis Manibuy sambut hangat Kajati Papua Barat
Tantangan berat personel Brimob dalam upaya pencarian IPTU Tomi Marbun
Bupati Yohanis Manibuy – wakil Bupati Joko Lingara disambut meriah di negeri “sisar matiti”

Berita Terkait

Rabu, 2 Juli 2025 - 01:01

Dinas Pertanian Teluk Bintuni salurkan bantuan Alsintan untuk dukung Ketahanan Pangan

Selasa, 1 Juli 2025 - 05:49

UCAPAN DIRGAHAYU BHAYANGKARA KE-79 TAHUN || drg. ALFONS MANIBUI || ANGGOTA KOMISI XII DPR RI FRAKSI PARTAI GOLKAR

Jumat, 13 Juni 2025 - 19:33

PSU Pilgub Papua, Sokoy A: Menangkan pasangan Tomi Mano – Costan Karma “Pemimpin Berpengalaman”

Rabu, 30 April 2025 - 22:44

Polda Papua Barat imbau Buruh rayakan May Day 2025: “damai dan tertib”

Rabu, 30 April 2025 - 21:25

KPU Teluk Bintuni kembalikan Rp. 2 miliar lebih dana hibah Pilkada 2024 yang tak terpakai 

Rabu, 30 April 2025 - 13:18

Kunker ke Teluk Bintuni, Bupati Yohanis Manibuy sambut hangat Kajati Papua Barat

Rabu, 30 April 2025 - 05:28

Tantangan berat personel Brimob dalam upaya pencarian IPTU Tomi Marbun

Selasa, 4 Maret 2025 - 11:33

Bupati Yohanis Manibuy – wakil Bupati Joko Lingara disambut meriah di negeri “sisar matiti”

Berita Terbaru

RocketplayRocketplay casinoCasibom GirişJojobet GirişCasibom Giriş GüncelCasibom Giriş AdresiCandySpinzDafabet AppJeetwinRedbet SverigeViggoslotsCrazyBuzzer casinoCasibomJettbetKmsauto DownloadKmspico ActivatorSweet BonanzaCrazy TimeCrazy Time AppPlinko AppSugar rush