NasDem, Partai Kedua Yang Mendaftarkan Bacaleg Ke KPU Bintuni

Senin, 16 Juli 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BINTUNI, kadatebintuni.com ~ DPD Partai Nasional Demokrat (NasDem) secara resmi mendatangi kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) untuk mendaftarkan ke-20 orang bakal calon legilatif (Bacaleg) DPRD Teluk Bintuni pada Senin (16/7).

Pengurus DPD Partai NasDem yang dipimpin Sekretaris Muh. Jen Fimbay, SH beserta para Bacaleg dan masa simpatisan pendukung tiba di KPU sebagai partai kedua yang mendaftar dan diterima oleh ketua KPU Ahmad Subuh Refideso, beserta jajaran nya.

Untuk mendapatkan tanda terima dari KPU, Partai NasDem membawa berkas formulir B1, B2, dan B3, serta mengajukan di tiap dapil total 20 orang Bacaleg termasuk keterwakilan 30 persen untuk perempuan.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dari pantauan media ini, pemandangan menarik ketika Simon Dowansiba SE, bekas Politisi Golkar yang masih aktif sebagai ketua DPRD Teluk Bintuni, juga kembali mendaftarkan dirinya lewat partai NasDem untuk Pemilu 2019.

Sementara itu, setelah penyerahan berkas, KPU memeriksa kelengkapan dan menyatakan bahwa partai dengan semboyan Restorasi Indonesia ini, dinyatakan lengkap dan diterima, sehingga berhak menerima tanda terima dari KPU. Selanjutnya usai rangkaian kegiatan, kader dan simpatisan meninggalkan aula KPU. [Baim]

Berita Terkait

Ratusan masyarakat Babo ikut kampanye Robert Manibuy – Ali Ibrahim Bauw, Zainal Naury: “ROMA pemimpin yang merakyat”
Roberth Manibuy – Ali Ibrahim Bauw disambut hangat dalam kunjungan perdana ke Babo
Hengki Manibuy Ditunjuk “ROMA” jadi Ketua Tim Pemenangan: Berjuang untuk Menang Pilkada Teluk Bintuni 2024
Karakter Politik Spei Yan Bidana Membawa Perubahan Besar di Pegunungan Bintang
KPU luncurkan tahapan Pilkada Bupati dan Wakil Bupati Teluk Bintuni : “di hari Sabtu 27 Juli 2024”
Pengumuman KPU Teluk Bintuni Tentang Daftar Calon Tetap (DCT) DPRD Kabupaten Teluk Bintuni 2024
Pengumuman KPU Teluk Bintuni Tentang Daftar Calon Sementara Calon DPRD Kabupaten Teluk Bintuni
Dikawal ribuan simpatisan, berkas Bacaleg dinyatakan lengkap, Yohanis Manibuy: Golkar Bintuni siap hadapi Pileg 2024

Berita Terkait

Jumat, 1 November 2024 - 15:17

Ratusan masyarakat Babo ikut kampanye Robert Manibuy – Ali Ibrahim Bauw, Zainal Naury: “ROMA pemimpin yang merakyat”

Minggu, 15 September 2024 - 14:50

Roberth Manibuy – Ali Ibrahim Bauw disambut hangat dalam kunjungan perdana ke Babo

Jumat, 13 September 2024 - 15:07

Hengki Manibuy Ditunjuk “ROMA” jadi Ketua Tim Pemenangan: Berjuang untuk Menang Pilkada Teluk Bintuni 2024

Sabtu, 31 Agustus 2024 - 05:26

Karakter Politik Spei Yan Bidana Membawa Perubahan Besar di Pegunungan Bintang

Rabu, 24 Juli 2024 - 15:05

KPU luncurkan tahapan Pilkada Bupati dan Wakil Bupati Teluk Bintuni : “di hari Sabtu 27 Juli 2024”

Jumat, 3 November 2023 - 19:56

Pengumuman KPU Teluk Bintuni Tentang Daftar Calon Tetap (DCT) DPRD Kabupaten Teluk Bintuni 2024

Rabu, 16 Agustus 2023 - 13:04

Pengumuman KPU Teluk Bintuni Tentang Daftar Calon Sementara Calon DPRD Kabupaten Teluk Bintuni

Sabtu, 13 Mei 2023 - 01:42

Dikawal ribuan simpatisan, berkas Bacaleg dinyatakan lengkap, Yohanis Manibuy: Golkar Bintuni siap hadapi Pileg 2024

Berita Terbaru