Legalisir Ijasah SMA Di Provinsi, Bagi yang Sudah Legalisir di Kabupaten Dinyatakan Rusak

Rabu, 4 Juli 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BINTUNI, kadatebintuni.com ~ Kepala Dinas Pendidikan, Kebudayaan, Pemuda dan Olahraga Teluk Bintuni, Drs Nicolaus Nimbafu yang dikonfirmasi setelah pertemuan di Aula KPU Teluk Bintuni, Selasa (3/7) mengatakan, untuk legalisir ijasah terakhir SMA dan SMK atau sederajat di Dinas Pendidikan Provinsi Papua Barat di Manokwari.

“Saya baru dapat informasi dari provinsi bahwa untuk legalisir ijasah SMA SMK dan sederajat untuk para bakal calon anggota DPRD Teluk Bintuni itu di Dinas Pendidikan Provinsi Papua Barat. Yang sudah dilegalisir oleh kami di Dinas Prndidikan kabupaten itu dinyatakan rusak. Tidak berlaku,” ujar Nicolaus Nimbafu.

Hal ini disampaikan sekaligus meluruskan informasi yang sudah disampaikannya di pertemuan KPU tentang Sosialisasi syarat Pencalonan anggota DPR, DPRD Provinsi dan DPRD Kabupaten/Kota tentang kesiapan Dinas Pendidikan, Kebudayaan Pemuda dan Olahraga Teluk Bintuni untuk melegalisir ijasah SMA, SMK atau sederajat.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dia berharap agar para bakal Calon Anggota DPRD Teluk Bintuni dapat mempersiapkan dokumen terkait termasuk ijasah tamatan sebelumnya, SD dan SMP untuk mengurus legalisir ijasah terakhir itu ke provinsi Papua Barat. [Daniel MD]

Berita Terkait

Ratusan masyarakat Babo ikut kampanye Robert Manibuy – Ali Ibrahim Bauw, Zainal Naury: “ROMA pemimpin yang merakyat”
Roberth Manibuy – Ali Ibrahim Bauw disambut hangat dalam kunjungan perdana ke Babo
Hengki Manibuy Ditunjuk “ROMA” jadi Ketua Tim Pemenangan: Berjuang untuk Menang Pilkada Teluk Bintuni 2024
Karakter Politik Spei Yan Bidana Membawa Perubahan Besar di Pegunungan Bintang
KPU luncurkan tahapan Pilkada Bupati dan Wakil Bupati Teluk Bintuni : “di hari Sabtu 27 Juli 2024”
Pengumuman KPU Teluk Bintuni Tentang Daftar Calon Tetap (DCT) DPRD Kabupaten Teluk Bintuni 2024
Pengumuman KPU Teluk Bintuni Tentang Daftar Calon Sementara Calon DPRD Kabupaten Teluk Bintuni
Dikawal ribuan simpatisan, berkas Bacaleg dinyatakan lengkap, Yohanis Manibuy: Golkar Bintuni siap hadapi Pileg 2024

Berita Terkait

Jumat, 1 November 2024 - 15:17

Ratusan masyarakat Babo ikut kampanye Robert Manibuy – Ali Ibrahim Bauw, Zainal Naury: “ROMA pemimpin yang merakyat”

Minggu, 15 September 2024 - 14:50

Roberth Manibuy – Ali Ibrahim Bauw disambut hangat dalam kunjungan perdana ke Babo

Jumat, 13 September 2024 - 15:07

Hengki Manibuy Ditunjuk “ROMA” jadi Ketua Tim Pemenangan: Berjuang untuk Menang Pilkada Teluk Bintuni 2024

Sabtu, 31 Agustus 2024 - 05:26

Karakter Politik Spei Yan Bidana Membawa Perubahan Besar di Pegunungan Bintang

Rabu, 24 Juli 2024 - 15:05

KPU luncurkan tahapan Pilkada Bupati dan Wakil Bupati Teluk Bintuni : “di hari Sabtu 27 Juli 2024”

Jumat, 3 November 2023 - 19:56

Pengumuman KPU Teluk Bintuni Tentang Daftar Calon Tetap (DCT) DPRD Kabupaten Teluk Bintuni 2024

Rabu, 16 Agustus 2023 - 13:04

Pengumuman KPU Teluk Bintuni Tentang Daftar Calon Sementara Calon DPRD Kabupaten Teluk Bintuni

Sabtu, 13 Mei 2023 - 01:42

Dikawal ribuan simpatisan, berkas Bacaleg dinyatakan lengkap, Yohanis Manibuy: Golkar Bintuni siap hadapi Pileg 2024

Berita Terbaru